Adzan Subuh berkumandang,,,,
Orang-orang lelap dalam mimpi
Tak mengacuhkan…
Adzan Zhuhur berkumandang
Orang-orang sibuk lalu-lalang
Cuek
Adzan Ashar berkumandang
Orang-orang kesana-kemari
Tidak peduli
Adzan magrib berkumandang
Orang-orang asyik menonton tivi
Adzan Isya berkumandang
Orang-orang capek lalu pergi tidur…
*Suatu senja,ketika adzan tak lagi dipedulikan..
Comments
Post a Comment